KEGIATAN KUNJUNGAN BALAI PENYELENGGARA JAMINAN PRODUK HALAL ( BPJPH ) JAKARTA
KEGIATAN KUNJUNGAN BALAI PENYELENGGARA JAMINAN PRODUK HALAL ( BPJPH ) JAKARTA

Kegiatan Kunjungan Balai Penyelenggara Jaminan Produk Halal (BPJPH) Jakarta ke Disperindag Kota Ternate ini bertujuan untuk Koordinasi Data IKM (Industri Kecil Menengah) yang menerima Fasilitasi Sertifikasi Halal dari Pemerintah Daerah dan dorongan program percepatan pemenuhan Sertifikasi Halal bagi IKM yang ada di wilayah Kota Ternate.

Kunjungan BPJPH ini diterima oleh Kepala Disperindag Kota Ternate didampingi Kepala Bidang Perindustrian Disperindag Kota Ternate, pada hari Kamis, 13 November 2025.